Ciri-Ciri dan Sifat Sajak

|

 



https://pin.it/6Yrzyjg


Ciri-Ciri Sajak

1. Memiliki bentuk tertentu, berurutan di dalam baris yang sejajar, memiliki pola (untuk puisi tradisional), atau memiliki bentuk bebas.

2. Ungkapan kata dan bahasa pada sajak dipengaruhi oleh unsur lagu, irama, dan keharmonisan bunyi.

3. Baris pada sajak disusun membentuk pola atau ikatan tertentu (untuk puisi tradisional) dan tanpa pola ikatan tertentu.

 

Sifat-Sifat Sajak

1. Tidak memiliki pengucapan bunyi yang tetap.

2. Sajak tidak mengemukakan pertentangan bunyi atau rima akhir di ujung tiap-tiap barisnya.

3. Memiliki bait, namun jumlah baris pada tiap baitnya tidak tetap.

4. Mempunyai baris-baris yang membentuk bait.

5. Mempunyai keharmonian atau penyesuaian yang baik antara isi dengan tata bahasa.









Related Posts

0 komentar:

Posting Komentar